PIAGAM PENGHARGAAN STEKOM SEMARANG SEBAGAI TERBAIK III JUMLAH PROGRAM STUDI TERAKREDITASI B TERBANYAK UNTUK KATEGORI SEKOLAH TINGGI LEMBAGA LAYANAN PENDIDIKAN TINGGI WILAYAH VI JAWA TENGAH TAHUN 2019

14 Nopember 2019 11:47:29, Submit:MUHAMMAD SIDIK M.Kom, Dilihat: 11249x

Piagam penghargaan STEKOM Semarang sebagai terbaik III jumlah program studi terakreditasi B terbanyak untuk kategori sekolah tinggi lembaga layanan Pendidikan Tinggi Wilayah VI Jawa Tengah Tahun 2019.

        LLDikti (Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi) Wilayah VI memberikan penghargaan kepada Sekolah Tinggi Elektronika dan Komputer (STEKOM) di Bandungan Kabupaten Semarang pada tanggal 23 November 2019, di antaranya Perguruan Tinggi lain.

        Acara ini dihadiri Oleh Dr. Dr. Ir. Agus Wibowo, M.M., M.Si., M.Kom, Ketua STEKOM, serta dosen-dosen dan perwakilan dari Perguruan Tinggi Berprestasi.

 
 


Kembali kehalaman sebelumnya   Print